Barang Bekasmu Bermanfaat
Sabtu (26/6) YASA Malang menyelenggarakan pasar berkah ketiga di Desa Banduarajo, Malang Selatan. Pasar Berkah diadakan bersama dengan dengan senam sehat yang diikuti oleh masyarakat setempat. Warga yang datang sangat bersemangat memilih dan memilah baju dari para donatur. Alhamdulilah, diperoleh 2.360.000 dari pasar berkah. Isha Allah akan digunakan untuk anak-anak yatim dan pembelian hewan qurban. …